Stasiun Kalisetail, Banyuwangi
Provinsi Jawa Timur
Kabupaten Banyuwangi
Kecamatan Sempu
Desa Jambewangi
Sejarah
Informasi Lain
Operator Daerah Operasi IX Jember
Kode stasiun KSL
Elevasi 272 M (Dpl)
Layanan Mutiara Timur, Tawang Alun, Sri Tanjung, Pandanwangi, Probowangi
Stasiun Kalisetail (KSL) merupakan stasiun kereta api yang ada di Jambewangi, Sempu, Banyuwangi. Stasiun yang terletak pada ketinggian +272 m dpl ini berada langsung dalam pengelolaan Daerah Operasi 9 Jember. Nama stasiun ini berasal dari sungai yang terletak 450 m di timur stasiun.
Stasiun ini merupakan alur terdekat menuju pusat kecamatan Genteng.
Kereta api
Hampir semua kereta api yang melintasi jalur timur (menuju atau dari Banyuwangi) berhenti di stasiun ini.
Mutiara Timur: ke Banyuwangi Baru dan Surabaya Gubeng
Pandanwangi: ke Banyuwangi Baru dan Jember
Probowangi: ke Banyuwangi Baru dan Probolinggo
Tawang Alun: ke Banyuwangi Baru dan Malang
Sri Tanjung: ke Banyuwangi Baru dan Yogya Lempuyangan
http://id.wikipedia.org/
Stasiun Kalibaru, Banyuwangi
Stasiun Kalibaru
Letak
Provinsi Jawa Timur
Kabupaten Banyuwangi
Kecamatan Kalibaru
Sejarah
Informasi Lain
Operator Daerah Operasi IX Jember
Kode stasiun KBR
Elevasi +428 m dpl
Layanan Mutiara Timur, Tawang Alun, Sri Tanjung, Kereta api Pandanwangi, Probowangi
Stasiun Kalibaru (KBR) merupakan stasiun kereta api yang terletak di Kalibaru, Banyuwangi. Stasiun yang terletak pada ketinggian +428 m dpl ini berada di Daerah Operasi IX Jember. Stasiun ini berada di pinggir jalan raya Jember-Banyuwangi.
Kereta api
Kereta api Sri Tanjung (tujuan : Yogya Lempuyangan dan Banyuwangi Baru)
Kereta api Tawang Alun (tujuan : Malang dan Banyuwangi Baru)
Kereta api Probowangi (tujuan : Probolinggo dan Banyuwangi Baru)
Kereta api Pandanwangi (tujuan : Jember dan Banyuwangi Baru)
http://id.wikipedia.org/
Stasiun Mrawan, Banyuwangi
Stasiun Mrawan tempo doeloe
Letak
Provinsi Jawa Timur
Kabupaten Banyuwangi
Kecamatan Kalibaru
Sejarah
Informasi Lain
Operator Daerah Operasi 9 Jember
Kode stasiun MRW
Elevasi ±524 m. dpl.
Layanan Sri Tanjung, Tawangalun, Probowangi, Pandanwangi
Stasiun Mrawan (MRW) merupakan stasiun kereta api yang terletak di Kalibaru, Banyuwangi. Stasiun yang terletak pada ketinggian +524 m dpl ini berada di Daerah Operasi 9 Jember, dan merupakan stasiun KA paling barat di Kabupaten Banyuwangi. Stasiun Mrawan berada di timur Terowongan Mrawan yang panjangnya 690 meter.
Kereta api
Kereta api Sri Tanjung (tujuan : Yogyakarta dan Banyuwangi Baru)
Kereta api Tawang Alun (tujuan : Malang dan Banyuwangi Baru)
Kereta api Probowangi (tujuan : Probolinggo dan Banyuwangi Baru)
Kereta api Pandanwangi (tujuan : Jember dan Banyuwangi Baru)
http://id.wikipedia.org/
Stasiun Garahan, Jember
Aktivitas di Stasiun Garahan.
|
Sebuah lokomotif uap di depan Stasiun Garahan. Foto diambil pada awal abad ke-20.
|
Stasiun Garahan (GN) merupakan stasiun kereta api yang terletak di Garahan, Silo, Jember. Stasiun ini berada di Daerah Operasi 9 Jember. Ke arah Banyuwangi, terdapat sebuah terowongan sepanjang 90 meter yang dibangun pada tahun 1902.
Kereta api
Kereta api Sri Tanjung (tujuan : Yogyakarta dan Banyuwangi Baru)
Kereta api Tawang Alun (tujuan : Malang dan Banyuwangi Baru)
Kereta api Probowangi (tujuan : Probolinggo dan Banyuwangi Baru)
Kereta api Pandanwangi (tujuan : Jember dan Banyuwangi Baru)
http://id.wikipedia.org/
Stasiun Jember
Stasiun Jember tempo doeloe.
Letak
Provinsi Jawa Timur
Kabupaten Jember
Kecamatan Patrang
Desa Jemberlor
Sejarah
Informasi Lain
Operator Daop 9 Jember
Kode stasiun JR
Elevasi +89
Layanan Mutiara Timur, Tawang Alun, Logawa, Sri Tanjung, Pandanwangi KBR, Probowangi
Stasiun Jember (kode:JR; +89 m dpl) adalah stasiun kereta api yang terletak di Jal. Dahlia No. 2, Jemberlor, Patrang, Jember, Jawa Timur. Stasiun ini berada dalam pengelolaan PT Kereta Api (Persero) Daerah Operasi (Daop) IX.
Beberapa kereta api yang diberangkatkan dari Stasiun Jember
Kelas Eksekutif dan Bisnis
Mutiara Timur ke Surabaya Gubeng atau ke Banyuwangi Baru
Kelas Ekonomi
Logawa ke Purwokerto berlanjut Feeder Cilacap
Sri Tanjung ke Yogya Lempuyangan atau Banyuwangi Baru
Tawang Alun ke Malang atau Banyuwangi Baru
Pandanwangi ke Stasiun Banyuwangi Baru
Probowangi ke Probolinggo atau Banyuwangi Baru
http://id.wikipedia.org/
Stasiun Mangu, Jember
Letak
Provinsi Jawa Timur
Kabupaten Jember
Kecamatan Kaliwates
Desa Mangli
Sejarah
Informasi Lain
Operator Daerah Operasi IX Jember
Kode stasiun MI
Elevasi ± 46 m. dpl.
Layanan Probowangi
Stasiun Mangli (MI) merupakan stasiun kereta api yang terletak di Mangli, Kaliwates, Jember. Stasiun yang terletak pada ketinggian +46 m dpl ini berada di Daerah Operasi IX Jember. Stasiun Mangli terletak di pinggir jalan raya Klakah-Jember, dan berdekatan dengan Pasar Mangli.
Stasiun ini memilik 3 jalur. Jalur pertama adalah sepur badug yang sudah tinggal puing, jalur kedua adalah spoor satu, di mana kereta hampir selalu melewati jalur ini kecuali saat terjadi persilangan kereta api, dan jalur ketiga adalah spoor dua, dan ini hanya digunakan saat terjadi persilangan kereta saja.
Satu-satunya kereta yang berhenti adalah Probowangi, yang menuju Probolinggo dan Banyuwangi Baru.
http://id.wikipedia.org/
Stasiun Rambipuji, Jember
Stasiun Rambipuji
Letak
Provinsi Jawa Timur
Kabupaten Jember
Kecamatan Rambipuji
Desa Rambigundan
Sejarah
Informasi Lain
Operator Daerah Operasi IX Jember
Kode stasiun RBP
Elevasi ±52 m. dpl.
Layanan Mutiara Timur, Logawa, Sri Tanjung, Tawang Alun, Probowangi, Pandanwangi.
Stasiun Tanggul, Jember
Stasiun Tanggul
Letak
Provinsi Jawa Timur
Kabupaten Jember
Kecamatan Tanggul
Desa Tanggul Kulon
Sejarah
Informasi Lain
Operator Daerah Operasi IX Jember
Kode stasiun TGL
Elevasi ±30 m. dpl.
Layanan Mutiara Timur, Logawa, Sri Tanjung, Tawang Alun, Probowangi.
Stasiun Randuagung, Lumajang
Stasiun Randuagung, 2010
Letak
Provinsi Jawa Timur
Kabupaten Lumajang
Kecamatan Randuagung
Sejarah
Informasi Lain
Operator Daerah Operasi 9 Jember
Kode stasiun RDA
Elevasi +58 m. dpl.
Layanan 2 aktif
Stasiun Leces, Probolinggo
Stasiun Leces. Tampak kendaraan pengangkut balast sedang berhenti.
Letak
Provinsi Jawa Timur
Kabupaten Probolinggo
Kecamatan Leces
Desa Leces
Sejarah
Informasi Lain
Operator Daerah Operasi 9 Jember
Kode stasiun LEC
Elevasi +48 m dpl
Layanan Sri Tanjung, Tawang Alun, Probowangi
Stasiun Probolinggo
Peron Stasiun Probolinggo.
Letak
Provinsi Jawa Timur
Kota Probolinggo
Kecamatan Mayangan
Kelurahan Mayangan
Alamat Jl. KH. Mas Mansyur No. 26
Sejarah
Informasi Lain
Operator Daerah Operasi 9 Jember
Kode stasiun PB
Elevasi ±4 m. dpl.
Layanan Mutiara Timur, Tawang Alun, Sri Tanjung, Logawa, Probowangi
Stasiun Pasuruan
Halaman Stasiun Pasuruan (sekitar tahun 1934).
|
Peron Stasiun Pasuruan
|
Stasiun Pasuruan (PS) merupakan stasiun kereta api yang terletak di Trajeng, Gadingrejo, Pasuruan. Stasiun yang terletak pada ketinggian +3 m dpl ini termasuk ke Daops 9 Jember, dan menjadi batas baratnya. Stasiun ini termasuk tipe sisi.
Stasiun Pasuruan merupakan salah satu stasiun KA tertua di Jawa Timur, dibangun pada paruh terakhir tahun 1870-an. Mengingat kepentingannya, stasiun itu dibangun tak jauh dari Jalan Raya Pos (kini menjadi Jl. Soekarno-Hatta), dan dihubungkan dengan Jl. Stasiun, yang di sekitarnya terdapat pasar.
http://id.wikipedia.org/
Langganan:
Postingan (Atom)